05 Januari 2018

Mesin Smelting Indonesia

Smelter Mini buatan PT. REKAYASA METALLURGY INDONESIA - Semenjak dikeluarkannya larangan ekspor bahan mentah dari pemerintah membuat banyak pengusaha tambang pasir besi, nikel dan pertambangan mineral lainya menutup kegiatan penambangannya. Agar usaha penambangannya tetap jalan, perusahaan tersebut haruslah membangun smelter. Namun harga investasi untuk membangun smelter ini sangatlah tinggi. Benarkah biaya pembangunan smelter ini cukup tinggi?